Harga Kipas Angin Air
Kipas angin air atau yang dikenal dengan misty fan merupakan salah satu terobosan terbaru dari dunia elektronik kipas angin. Di sebut demikian karena kipas air ini mampu menghasilkan udara fresh seperti kesejukan dari air conditioner. Meskipun begitu, penawaran harga kipas angin air tidaklah semahal air conditioner. Harga kipas angin embun tersebut berkisar dari ratusan ribu hingga jutaan ribu rupiah.
Perihal bandrol, harga kipas air tidaklah selalu sama, akan ada perubahan tarif diantara setiap seri dari misty fan itu sendiri. Selain perubahan harga, terdapat hal-hal lain yang bisa menjadikan harga misty fan dari satu merk dan merk lainnya tidakah sama, yakni:
- Standard kualitas.
- Material yang digunakan.
- Ukuran baling-baling kipas.
- Jenis motor kipas.
Pengaruh ketidaksamaan harga adalah hal yang biasa, bukan? Dari situlah nantinya akan ditemui adanya tarif paling terjangkau, bukan? Selain menyinggung soal bandrol, sebagai calon pembeli perlu mengetahui detail spesifikasi yang ada pada misty fan itu. Tujuannya tak lain dan tak bukan ialah untuk memperoleh kesesuaikan karakteristik dengan kebutuhan diri sendiri. Harga kipas angin uap yang mahal tidaklah selalu menjanjikan adanya kesesuaian produk terhadap keperluan bersangkutan. Berlaku juga untuk sebaliknya, karena harga kipas uap itu bersifat relative.
Harga kipas angin embun terbilang di atas dari rata-rata kipas angin biasa pada umumnya. Adalah hal yang wajar karena terdapat keistimewaan tersendiri pada kipas angin air ini. Sedari prinsip kerjanya, misty fan dimulai dari pengisian air pada bagian tangki yang tersedia sampai penuh kemudian dinyalakan, maka saat itu pula kinerja kipas air akan dimulai. Air akan dipancarkan keluar melewati filter terlebih dahulu.sehingga, saat hembusan angin dipancarkan telah mengandung kesejukan air terbaik dan higienis.
Atas system kerja tersebut, kipas angin air identik dengan bagian tangki di bawah kipas. Kemudian akan dilengkapi dengan roda untuk memindahtempatkan kipas dari satu sudut ke sudut yang lain. Sekalipun begitu, saat kipas angin ini diposisikan di suatu ruang dalam, diharuskan ada ventilasi udara yang lancar. Selain di dalam ruang, saat ditempatkan di luar, baiknya tidak sampai kehujanan agar nantinya tidak menimbulkan resiko yang tak diinginkan.