Kipas Angin Sanyo
Melepaskan gerah dan panas di negeri beriklim tropis memang tidaklah sulit karena telah ada perangkat yang bisa diandalkan. Kipas angin adalah opsi alternatif untuk mengurangi ketidaknyamanan tersebut tanpa harus ribet ataupun bayar lebih. Kipas angin Sanyo adalah salah satu kipas elektronik rumah tangga yang telah lama berdiri di indonesia. Hanya saja, model dari Sanyo fan telah mengalami perubahan pada terbitannya yang lebih meluas pada segi exhaust fan dan air cooler. Sedangkan kipas angin duduk dan lainnya tak begitu marak. Bahkan bisa dibilang sangat jarang, kalaupun ada, kipas angin Sanyo tersebut termasuk edisi lampau.
Kipas Sanyo Exhaust Fan
Adalah sebuh kipas angin yang secara khusus bekerja secara two in one. Pertama ialah menyedot dan menghirup udara kotor termasuk udara panas di dalam suatu ruang kemudian dialihkan kea rah luar. Kedua ialah menyaring udara dengan bio filter sebelum disebarkan ke seluruh ruang. Exhaust fan Sanyo sekaligus tipe kipas angin ventilasi ini merupakan opsi tepat untuk tempat tinggal yang menginginkan adanya kesegaran di dalam rumah sekalipun telah ditinggal seharian. Umumnya ditempatkan di toilet pada atap ruang, tetapi bisa juga di ruang tidur ataupun ruang lainnya.
Kipas Angin Sanyo Standing Fan
Selain exhaust fan yang berfungsi sebagai kipas angin ventilasi, Sanyo kipas angin juga ada yang modelnya standing. Cocok untuk kipas angin berdiri di kamar tidur, ruang tamu, ruang tengah maupun di outdoor. Apalagi, dengan skalanya, kipas angin Sanyo dapat diandalkan dalam jangka yang lama. Alasannya karena Sanyo kipas angin memiliki kualitas performa yang unggul.
Produk Sanyo kipas angin juga dilengkapi dengan pembaharuan. Alhasil, seri-seri yang ada, bisa dipilih sesuai selera. Di jualelektronik.com, anda bisa berbelanja kipas angin Sanyo dengan mudah, karena di jualelektronik.com tersedia. Atau bisa datang langsung ke Ruko Harco Blok P, Nomor 28-29, Mangga Dua, Jakarta Pusat untuk berbelanja kipas Sanyo di show room.